"Hijab" akan menceritakan tentang empat perempuan yang mencoba 
peruntungan dengan membuka sebuah bisnis online. Usaha ini mereka 
sembunyikan dari suami masing-masing. Tiga diantara empat wanita ini 
telah menikah dan mereka memutuskan untuk memakain hijab/jilbab sesuai 
dengan karakter mereka masing-masing. 
Bisnis diam-diam yang mereka lakukan ternyata berhasil dan dan banyak 
konsumen yang tertarik. Mereka pun memutuskan mengembangkan bisnis 
online mereka dengan membuka sebuah butik. Tak lama setelah butik 
tersebut dibuka, ternyata antusias para pelanggan begitu besar, butik 
itupun mulai ramai dan dikenal luas. 
 
Tidak ada komentar:
Posting Komentar